Di postingan kali ini, saya akan membahas tentang lingkungan pembelajaran tempat saya berada sekarang(Al-Zaytun), di sini kami para santri, mahasiswa, guru dan sivitas kampus di wejengkan secara tegas untuk memperaktikkan kebesaran dari hari Jum'at. Tak henti-hentinya Syakh Al-Zaytun mengatakan di sela-sela khutbah Jum'at "Ingat.... hari Jum'at adalah hari besar umat Islam di seluruh Dunia, maka tampillah yang se Smart mungkin, kenakan jas mu, gunakan wewangian, pakai baju baru jika perlu dan tampillah seperti seorang pemimpin dunia tempat mu berada".
Hanya kata-kata itu yang terus terulang di tiap jum'at dan efeknya, kamipun yang ingin solat di shaf bagian terdepan, haruslah mengenakan pakaian yang rapi, berjas, peci dan berdasi. Tapi untuk saya yang seneng tampil casual(kucel tapi keren) agak sedikit risih melakoninya, yah... anggap saja ini kesempatan untuk tampil beda hehehe.... dan hebohnya, setiap hari Jum'at, kami mendapat hidangan yang spesial dari kantin Al-Zaytun, berupa sarapan bernuansa mewah kikikik.... Makannya pake nasi brownrice(nasi merah), laukknya ayam goreng atau semur daging sapi, tambahannya ada tempe full cabai plus sayur sop dan klo beruntung dapet timun hihihi.... ahhhhh mantabssss.
Mungkin jika saya ada diluar kampus, ga akan ketemu hari dan masyarakat yang seperti iniT_T, meskipun ada yang bilang "Zul, elo ga bosen apah ada di dalem kandang mulu, kaya burung aja loh!" yahh... itulah tantangan kecil tinggal di dalem kandang, ada enaknya ada engganya, sekilas berita untuk sahabat blogger.... sekali-kali main lah ke Al-Zaytun ya... tapi bawa nasi sama lauk sendiri, cz kantin umum cuma nyediain dua tipe lauk, ayam dan telurnya, itupun akan di serbu habis santri pada jam tertentu hihihi.... di tunggu ya kedatangannya^^.
Zhys
Said
klo router ma bridge tu main di ISO,,
tpe saya g' tau level brapa,,,
taris
Said
Wah tinggal dipesantren ya sob...
berat nggak tinggal disna
Zulmi Irvansyah
Said
ahhh enggak kok, seneng banget malah ris^^
tapi tetep aja kadang ada juga rasa pengen bebas hehehe^^
Herman Sahari
Said
hebat skali sobat, hidup di psantren. aku nggak pernah. Di wilayah mana psantrennya kawan. Mungkin ku bisa mampir..
herman
Said
ku punya saudara di jakarta dan tangerang. bila ku kesana kan kuusahakan mampir sobat.....